Sunday, April 6, 2008

Traditional SOSIS



Ingredients:
250 gram daging babi cincang
2 sdm kecap manis
1 sdm kecap asin
1 sdm gula pasir
2 sdm bawang merah goreng ( haluskan )
1 sdm bawang putih goreng ( haluskan )
1 butir telur
pala, lada, garam
pembungkus sosis

Directions:
1. Campur semua bahan ( kecuali pembungkus sosisnya )
2. Aduk hingga bumbu tercampur rata
3. Masukkan daging ke dalam pembungkus sosis, lakukan hingga selesai
4. Rebus sosis hingga matang, tusuk2 dengan tusuk gigi.

5. Setelah sosis matang, lalu air rebusan diberi 5 sdm kecap manis, gula, cengkeh dan pala. ( Jangan ditambah garaam lagi karena rasa asin sudah keluar sewaktu merebus sosis ) Kuah sosis ini rasanya manis, lalu bisa ditambahkan sayuran kesukaan anda, seperti wortel dan kentang.

No comments: